Selasa, 09 Oktober 2012

1. KAZ, Limosin Model Listrik
limosin listrik tercepat 5 Mobil Limosin Terunik Dan Teraneh Di Dunia
limosin listrik tercepat 2 5 Mobil Limosin Terunik Dan Teraneh Di Dunia
Mobil limosin ini adalah hasil dari kerjasama pabrikan Itali dan Jepang, mobil ini memiliki mesin listrik. Mobil termewah dan paling ramah lingkungan, itulah setidaknya konsepnya. Proses pengerjaan mobil dari awal sampai jadi memakan waktu yang lama yaitu 5 tahun dan menghabiskan dana sebesar $ 4 juta.
KAZ memiliki 6 mesin listrik dengan masing-masing mesin menghasilkan tenaga 74 dan torsi 74 lb-ft, berarti total tenaga 444 hp dan torsi 444 lb-ft. Akselerasi limosin ini ialah 0-100 km/jam dalam 7 detik dan memiliki kecepatan maksimal sebesar 193,3 km/jam. Ini menjadikannya mobil limosin listrik tercepat di dunia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar